Lomba Mading

Posted On // Leave a Comment
Mading, memiliki beberapa ketentuan khusus sebagai berikut. Untuk ketentuan umumnya klik disini.
·       1 team terdiri dari 3 orang
·       Tema   : Modifikasi Teknologi dan Sains.
·       Lomba dibagi menjadi 2 babak
a.     Babak I Penyisihan
b. Babak II Final dengan presentasi hasil karya ( dianmbil seperempat peserta / minimal 3 )
·       Sterofoam disediakan oleh Panitia dengan ukuran 100 x 50cm ( 1 buah ), selain itu membawa alat dan bahan sendiri
·       Bahan boleh dipersiapkan dirumah
·       Properti boleh dibuat dirumah, sedang isi ( berupa tulisan ) dan pemasangan properti diselesaikan di tempat perlomabaan.
·       Konsep mading menggunakan 2 Dimensi  / 3 Dimensi
·       Waktu yang disediakan 2 jam
·       Unsur penilaian dalam lomba mading terdiri dari:
a.     Kesesuaian tema
b.     Komposisi ( bobot isi mading, variasi rubrikasi, bahasakomunikatif  )
c.     Desain media ( Keindahan dan kerapian berdasar sudut pandang
jurnalistik)
d.    Kekompakan dalampengerjaan
e.     Kekreatifitasan siswa( penerapan teori mading )
f.      Presentasi (Final)
·       Presentasi maksimal 7 menit

0 komentar :

Posting Komentar

Tulis aja yang terlintas difikiranmu :)